Mengenal Konsep Dasar Jaringan Komputer

  Jaringan Komputer dalah Jaringan Telekomunikasi yang memungkinkan antar komputer untuk saling berkomunikasi dengan bertukar data.

Tujuan Jaringan Komputer

Setiap bagian dari jaringan komputer dapat meminta dan memberikan layanan (service)

    Pihak yang meminta/menerima layanan disebut klien (client) dan yang memberikan/mengirim layanan disebut peladen (server). Desain ini disebut dengan sistem client-server, dan digunakan pada hampir seluruh aplikasi jaringan komputer.


Manfaat Jaringan Komputer :

• Memudahkan –> File sharing, Mail Server, 

• Tidak dibatasi oleh Jarak -> Kuliah Online 

• Mobility -> Live Streaming 

• Efisien -> Cloud Service

• Dll


Komponen Utama dari Jaringan Komputer

• Router 

• Switch 

• Access Point

Komponen Pendukung

• Kabel UTP 

• RJ4

Alat Bantu

• Tang Krimping 

• LAN Tester 

Comments

Popular posts from this blog

Application Layer

Konsep Ip Address